Selasa, 28 Agustus 2012

Note 275 : janganlah suka mencela dirimu sendiri 


Qur'an Surat Al Hujurat  / Surat ke 49 ,  ayat ke 11


بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيمِ


*

يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا

Hai orang-orang yang beriman



 لَا يَسْخَرْ قَوْمٌ مِّن قَوْمٍ 

janganlah suatu kaum memperolok kaum yang lain




عَسَىٰ أَن يَكُونُوا خَيْرًا مِّنْهُمْ 

boleh jadi  yang diperolok itu lebih baik dari mereka. 


*


وَلَا نِسَاءٌ مِّن نِّسَاءٍ 

Dan jangan pula sekumpulan perempuan ( memperolok )  kumpulan perempuan lainnya



عَسَىٰ أَن يَكُنَّ خَيْرًا مِّنْهُنَّ 

boleh jadi  kumpulan perempuan yang (diperolok ) itu lebih baik dari mereka


*



وَلَا تَلْمِزُوا أَنفُسَكُمْ 

Dan janganlah suka mencela dirimu sendiri 


*



وَلَا تَنَابَزُوا بِالْأَلْقَابِ

dan jangan memanggil dengan gelaran yang mengandung ejekan. 


 بِئْسَ الِاسْمُ الْفُسُوقُ بَعْدَ الْإِيمَانِ

Seburuk-buruk panggilan adalah (panggilan) yang buruk sesudah iman 


*


 وَمَن لَّمْ يَتُبْ

dan barangsiapa yang tidak bertobat, 



 فَأُولَٰئِكَ هُمُ الظَّالِمُونَ

maka mereka itulah orang-orang yang zalim.



( Qur'an Surat Al Hujurat  / Surat ke 49 ,  ayat ke 11 )


















Tidak ada komentar:

Posting Komentar